Beranda Nasional Bergaya Milenial, Presiden Jokowi Coba Sepatu Kets Tenun Bali

    Bergaya Milenial, Presiden Jokowi Coba Sepatu Kets Tenun Bali

    62
    Presiden Jokowi mencoba sepatu kets tenun Bali saat berkunjung ke Jembrana, Bali.
    - IKLAN -pub-1078666423654568

    Jakarta, Jurnalwarga.idPresiden Jokowi mencoba sepatu kets bermotif tenun saat mengunjungi Bali.

    Presiden Jokowi mengunjungi Sentra Tenun Jembrana di Kabupaten Jembrana, Bali pada 3 Februari 2023.

    - IKLAN -pub-1078666423654568

    “Sepatu dengan corak tenun Bali, pas di kaki,” ujar Presiden Jokowi di Instagramnya.

    Presiden pun membeli sepatu kets yang bergaya anak milenial tersebut.

    Baca Juga Potret Anies Baswedan dan AHY Tertawa Bersama dengan Partai Koalisi

    Dalam foto yang diunggah oleh Presiden Jokowi, ia terlihat menggunakan kain tenun dan ikat kepala bermotif tenun yang senada dengan motif kets yang ia coba.

    Sementara, di sebelahnya ada Ibu Negara Iriana Jokowi yang juga menggunakan selempang kain tenun khas Bali.***